Keunggulan Produk
Stylish di luar, Powerful di Dalam
Asus SDRW-08D2S-U LITE adalah perangkat DVD Writer eksternal yang mengkombinasikan desain fisik yang anggun dan kehebatan performa DVD Writer 8x. Desain yang Stylish dan Portabel dihiasi dengan pola Diamond Cut di bagian atas dan Glossy Sheen di tiap sisinya. Konsep desain sepenuhnya terinspirasi dari bentuk berlian yang unik dan cantik dilihat dari berbagai sudut. Asus SDRW-08D2S-U LITE didukung USB 2.0 dan E-Green Engine sehingga layak untuk membuatnya jadi DVD Drive eksternal terbaik pilihan konsumen.
Aman dan Praktis
Asus SDRW-08D2S-U LITE dilengkapi teknologi enkripsi dengan standar tinggi di industri perangkat DVD-RW. Disc Encryption II dengan dukungan AES-256-bit dapat menggandakan keamanan data dengan Password atau Hidden File atau Folder. Dengan begini Anda bisa lebih nyaman dan aman menyimpan data atau Folder penting di dalam keping DVD. Untuk menyimpan (Burning) data ke dalam keping DVD, Anda bisa langsung menyeret dan meletakan file langsung ke Drive DVD RW di komputer Anda.
Burning File Dalam 3 Langkah Sederhana
Spesifikasi
Konektivitas | USB 2.0 |
Garansi | 12 Bulan dari Distributor Resmi di Indonesia |
Fitur | DVD External |
Dimensi Produk | 14.2 x 14.2 x 2.0cm |