X

Fujifilm Instax Square SQ20 dapat mencetak foto dan merekam video

Setelah kamera instan hybrid sebelumnya mendapat sambutan yang cukup meriah, kali ini  Fujifilm kembali memperkenalkan kamera instan hybrid kedua yang dilengkapi dengan fitur merekam video. Instax Square SQ20, mampu menangkap video hingga 15 detik dan dapat disimpan pada MicroSD sehingga SQ20 dapat menggunakan klip video tersebut untuk menciptakan efek foto baru, yang kemudian dapat Anda edit dan cetak langsung dari kamera.

PSQ20 membuat Anda dapat mengambil gambar dari video untuk menemukan foto yang menurut Anda terbaik, kemudian mencetak momen yang tepat. Berbagai efek bisa Anda pilih pada kamera ini sehingga membuat hasil foto yang Anda cetak akan lebih baik dan lebih dramatisir. Selain itu, ada batas garis film 35mm yang dapat diterapkan ke gambar yang dipotret dalam mode ini.

Kamera akan mulai dijual pada tanggal 20 Oktober. Kamera ini akan di bandrol pada harga dibawah $ 200, berarti harga tersebut akan lebih murah di bandingkan seri sebelumnya. Anda juga perlu membeli banyak paket film instan square, yang harganya $ 15 untuk 10 lembar.

Dapatkan berbagai kamera Fujifilm untuk berbagai keperluan pada situs belanja Bhinneka dengan harga dan promo yang menarik serta ongkos kirim gratis dan juga garansi resmi yang Asli bikin Tenang.

Tags: fujifilm
Bhinneka: Bhinneka merupakan pionir B2B e-commerce di Indonesia yang melayani UKM, korporasi dan instansi pemerintah. Selama lebih dari 30 tahun Bhinneka melayani pengadaan barang dan jasa, seperti: gadget, PC/laptop, peralatan networking, produk MRO, elektronik kantor, furnitur, produk digital printing, software, servis, hingga jasa instalasi. Bhinneka bekerjasama dengan LKPP untuk layani pengadaan pemerintah melalui e-Katalog. Bhinneka juga mengembangkan Business Solutions yang menghadirkan IoT Solution, System Integration & Customized Solution, dan Infrastructure Solution. Sebagai perusahaan digital yang visioner, Bhinneka aktif memberikan solusi produk dan jasa terbaik untuk semua segmen konsumen bisnis melalui blog.
Related Post