Menuju Bulan Ramadhan 1436H Yang Penuh Berkah #Ramadhan #RamadhanPromo
17 Juni 2015, Bhinneka.Com: Siapa yang tidak mengenal Ramadhan?? Momentum bulan suci ini sangat ditunggu-tunggu masyarakat diseluruh dunia, dimana menjalankan puasa selama 1 bulan full untuk menahan lapar, menahan haus & menahan kesabaran tentunya. Bulan penuh berkah ini sangat membawa suatu kedamaian bagi masyarakat yang menjalankannya terutama umat muslim di dunia dan Indonesia.
Dalam waktu tinggal 1 hari untuk menyambut awal puasa kali ini, tentunya masyarakat akan banyak membutuhkan keperluan-keperluan untuk berbuka puasa bersama keluarga dan temen-temen, sebuah keakraban dan kebersamaan biasa nya moment itu datang pada saat bulan suci ramadhan. Kali ini Bhinneka.Com sebagai e-commerce bisnis online ingin berbagi kepada masyarakat dalam bulan suci yang penuh berkah.
Apa saja yang akan Bhinneka.Com berikan kepada masyarakat dalam bulan penuh berkah ini?
Ketika kamu menyebut nama Bhinneka.Com, yang terlintas di pikiran kamu adalah Bhinneka.Com barang murah, cepat pengiriman dan lain sebagainya. naaaah, di bulan penuh berkah ini Bhinneka.Com akan memberikan discount besar-besaran untuk seluruh masyarakat, pasti kalian akan bertanya, apa saja barang yang discount dalam promo ramadhan ?
Besok malam kamis, 18 Juni 2015 sebagian umat muslim akan menjalani Ibadah Puasa yang pertama, nah disitu pasti mereka akan membutuhkan banyak makanan dan minuman untuk berbuka,
Nah ini salah satu nya..
Buah kurma natural, produk dari Tunisia.
BPOM RI ML 357437001014
Kurma “DEGLET NOUR” siap untuk disantap langsung. Dapat dinikmati dengan langsung digigit, atau isi kurma dengan kacang walnut, atau potong kecil-kecil untuk ditambahkan pada makanan Anda. Kurma ini akan menambah cita rasa ekstra pada kue-kue dan minuman cocktails Anda.
Rasa khas kurma dan juga kandungan dari buah alami ini kaya akan mineral dan mengandung banyak vitamin B (sangat penting untuk khasiat menguatkan kondisi tubuh dalam keadaan kekurangan gula darah/hypoglycemia), berkontribusi terhadap kepuasan total bagi yang mengkonsumsinya.
Kurma ini sangat cocok dan baik dijadikan sarapan pagi yang “membangunkan dan menyegarkan”, enak dan bernutrisi. Sebagai makanan pencuci mulut, buah kurma sangat terkenal bagi konsumen yang mementingkan diet.
Tidak hanya itu saja, bagi kalian yang ingin menikmati promo seru dalam #LebaranPromo dapat memantau terus website Bhinneka.Com dan nikmati juga diskon besar-besaran untuk kebutuhan ramadhan kita.
Tanggal 18 Juni 2015 memasuki bulan penuh berkah, kami mengucapkan Selamat Menunaikan Ibadah Puasa
Leave a Reply