X

YouTube menghapus 8,3 juta video pada kuartal terakhir 2017

YouTube menghapus 8,3 juta video antara Oktober dan Desember 2017, menurut laporan penegakan hukum komunitas pertama platform tersebut. Situs web video-sharing milik Google melanjuti berbagai laporan lalu yang melaporkan tentang konten video anak-anak tapi ternyata di susupi/hanya judul saja. Youtube merilis laporan ini untuk menunjukkan kemajuan yang dibuatnya untuk menghapus konten yang melanggar dari platformnya.

Laporan tersebut juga mengungkapkan bahwa 6,7 ​​juta dari 8,3 juta video telah mendapatkan first flagged melalui mesin pencari google untuk dihapus, bahkan Google sendiri tidak pernah melihat video tersebut. Pengembangan AI untuk mencari konten video yang tidak semestinya dan melanggar peraturan yang telah ditetapkan oleh Google memang masih belum terlalu sempurna, sebagaian masih dibantu oleh beberapa reviewers yang akan menetapkan konten itu masuk dalam batasan umur 18+ atau tidak.

Pada bulan Desember, Google mengatakan telah merekrut/memperkejakan 10.000 orang untuk melakukan peninjauan video yang telah ditandai. Algoritmya mengirimkan entri tanda untuk tinjauan secara manual. YouTube mengatakan pihaknya telah “mengelola sebagian besar peran tambahan yang diperlukan untuk mencapai kontribusi guna mencapai tujuan itu,” meskipun kemungkinan akan memakan waktu lama.

Categories: Bhinneka News
Tags: youtube
Bhinneka: Bhinneka merupakan pionir B2B e-commerce di Indonesia yang melayani UKM, korporasi dan instansi pemerintah. Selama lebih dari 30 tahun Bhinneka melayani pengadaan barang dan jasa, seperti: gadget, PC/laptop, peralatan networking, produk MRO, elektronik kantor, furnitur, produk digital printing, software, servis, hingga jasa instalasi. Bhinneka bekerjasama dengan LKPP untuk layani pengadaan pemerintah melalui e-Katalog. Bhinneka juga mengembangkan Business Solutions yang menghadirkan IoT Solution, System Integration & Customized Solution, dan Infrastructure Solution. Sebagai perusahaan digital yang visioner, Bhinneka aktif memberikan solusi produk dan jasa terbaik untuk semua segmen konsumen bisnis melalui blog.
Related Post