Profesi filmmaker seperti sutradara; produser; sinematografer hingga penulis naskah membutuhkan pengetahuan teknis yang mendalam. Kemampuan mengoperasikan software; editing; rendering dan penulisan adalah komponen integral dalam pembuatan film
Dalam Short Course Video Editing; peserta akan belajar menggunakan software Adobe Premiere Pro CS6; mengenal asset management; editing dasar hingga rendering akhir menjadi file video, Di akhir program peserta ditugaskan untuk mengedit sebuah film yang disediakan oleh IDS maupun dari peserta hingga menjadi hasil jadi.
Jadwal kelas (batch) : 16 Maret; 21 April; 30 Juni; 18 Agustus; 13 October 2020
Pertemuan : 10 kali (Tiap Selasa dan Kamis)
Jam : 19.00 - 22.00,
Lokasi : Kampus IDS | International Design School
Keunggulan Produk
Paket untuk 2 peserta. Setiap Peserta mendapatkan :
Sertifikat
PC / Laptop (selama pelatihan)
Software Adobe Premiere Pro CS6 (selama pelatihan)
Goodie bag (notes & pulpen)