Keunggulan Produk
Membuat Makanan Seperti Profesional dengan Panasonic MK-F800
Panasonic MK-F800 adalah food processor yang memudahkan Anda memasak dengan satu sentuhan. Dengan 13 aksesori dan 5 mode penggunaan, Anda bisa memasak seperti profesional. Mince Mode dapat memotong dengan kecepatan tinggi sehingga Anda bisa membuat daging cincang dengan cepat dan mudah. Mode Chop dapat memotong bahan makanan dengan kandungan air tinggi, seperti bawang merah. Frozen Mode dapat memproses buah dan sayuran setengah beku untuk membuat gelato. Paste Mode bisa untuk membuat selai. Lalu untuk Drainer Mode bisa untuk memutar dan mengeringkan sayur sehingga Anda bisa membuat salad yang renyah dan sehat.
Aksesoris Food Processor Panasonic MK-F800
- Knife Blade. Untuk menggiling, memotong, melumatkan, mengiris, menghaluskan, menumbuk
- Blender. Membuat jus, membuat saus, membuat sup
- Dry Mill. Untuk menggiling
- Salad Drainer. Untuk mengeringkan sayuran (salad)
- Shredding Blade. Memarut dan mencincang
- Slicing Blade. Mengiris
- Julienne Blade. Mengiris kentang, mencincang
- Kneading Blade. Menguleni
- Whipping Blade. Mengaduk
- Grating Blade. Mencincang
- Citrus Press. Memeras
- Jenis pisau: Pisau pemotong, pemarut, pengiris, dan pisau untuk kentang goreng.
Keunggulan Food Processor Panasonic MK-F800
- Food Processor memudahkan Anda memasak secara profesional
- Berbagai mode untuk mengolah bahan makanan
- 13 aksesoris pisau untuk memotong dan mencincang berbagai macam bahan makanan
- Pisau tajam dapat memotong bahan makanan dengan cepat dan mudah
- Wadah Tritan BPA-Free dapat dicuci di mesin pencuci piring
- Safety Lock. Mesin tidak menyala jika tutup mangkuk dan mangkuk belum terkunci
- Bisa untuk masak makanan pembuka, hidangan utama, hingga penutup.
Video Food Processor Panasonic MK-F800
Spesifikasi
Kelengkapan Paket |
|
Panjang Kabel | 1 meter |
Konsumsi Daya | 1000 Watt |
Dimensi Produk | (P x L x T): 26.3 cm x 43.7 cm x 25.9 cm |