Keunggulan Produk
RINNAI Grande Series [RB-2GH C(SS)]
Kompor ini dinamakan kompor tanam karena pemasangannya yang dibenamkan didalam meja. Sehingga akan memberikan kesan dapur yang simple, praktis serta modern. Saat ini juga dapur tidak hanya sekedar tempat memasak, tetapi dapur juga merupakan bagian dari desain interior cantik untuk sebuah hunian. RINNAI pun kini kembali mempersembahkan sebuah kompor gas tanam berdesain simple yang dapat menjadi pilihan anda di rumah. RINNAI Grande Series [RB-2GH C(SS)]
Desain yang Mewah
RINNAI Grande Series [RB-2GH C(SS)] ini memiliki body yang terbuat dari bahan schott glass, menjadikannya kuat, anti karat dan tahan lama. Selain itu dengan desainnya yang elegan serta mewah ini, RINNAI sangat cocok sekali bila diletakan pada dapur kesayangan anda.
Kelebihan Kompor Gas Tanam Dengan Gas
1.Desain dan tata meja dapur lebih tertata rapi dan mewah
2.Pemakaian kompor tanam lebih aman karena dilengkapi fitur yang bisa mendeteksi adanya kebocoran gas
3.Model kompor gas tanam ada banyak, dari kompor gas tanam biasa, kompor gas tanam oven dan kompor gas tanam model freestanding
4.Kompor gas tertanam secara permanen, sehingga terminimalisir dari resiko tersenggol atau tergeser.
Spesifikasi
Jumlah Tungku | 2 Tungku |
Dimensi Produk | (P x L x T): 730 x 420 x 150 mm |
Garansi | 12 Bulan dari Distributor Resmi di Indonesia |