Keunggulan Produk
Shark Medium Pressure MWP - 8005 5 HP merupakan jenis kompresor 2 stage dengan 3 silinder berdaya 5 HP / 3,7 kW. Mesin kompresor MWP-8005 ini menggunakan teknologi kompresor reciprocating dengan memanfaatkan 3 piston sebagai media yang bergerak bolak-balik di dalam silinder untuk menghisap, menekan dan mengeluarkan udara secara terus-menerus.
Dengan desainnya yang kokoh dan kuat, MWP - 8005 5 HP juga cukup tangguh untuk penggunaan selama 24 jam. Mesin kompresor ini memiliki sejumlah kelebihan dan fitur:
- Sistem penggerak otomatis
- Dilengkapi sensor pengatur tekanan pad atangki
- Terdapat alat pengukur tekanan
- Disertai penyaring udara / air filter
- Desain kokoh, kuat dan juga tangguh untuk penggunaan terus menerus
- Tingkat kebisingan mesin yang rendah
- Cocok digunakan pada industri manufaktur dan pertambangan
Spesifikasi
Tekanan Angin | 12 bar / 175 Psig |
Kapasitas Tangki | 158 Liter |
Garansi | 12 Bulan dari Distributor Resmi di Indonesia |